Berita Peresmian Masjid

Warga Polo’a Kini Miliki Masjid Berkat Masjid Nusantara dan BSI Maslahat

Haru dan bahagia menyelimuti warga Kampung Polo’a, Desa Bonto Manai, Kecamatan Labakkang, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan. Setelah bertahun-tahun beribadah seadanya dan menempuh perjalanan jauh menuju masjid terdekat, kini mereka akhirnya memiliki rumah ibadah sendiri — Masjid Baitus Salam Indonesia (BSI) — hasil kolaborasi antara Masjid Nusantara dan BSI Maslahat. Peresmian masjid yang berlangsung pada Sabtu […]